Kejutan

by - 8:39 PM

Sewaktu kecil, aku tidak pernah berpikir kalau aku akan menangis hanya karena jemuran yang aku cuci kembali basah terkena air hujan.

Sewaktu kecil, aku tidak pernah berpikir kalau aku tidak akan menangis ketika ada kelabang menempel di tanganku.

Ternyata ada banyak kejutan yang didapatkan ketika menjadi 'dewasa'.

You May Also Like

0 comments